cara menyetel gitar 1
atau anda bisa mencoba cara yang ke 2
- Putar tuas senar gitar nomer 1(paling bawah) tentukanlah kekencangan senar tersebut sesuai yang anda inginkan karna senar no 1 akan menjadikan tinggi rendahnya setelan gitar anda.
- Petiklah senar gitar nomor 2 yang ditekan pada kolom nomor 5 samakan dengan bunyi senar gitar nomor1(paling bawah) tanpa tekanan, bunyi keduanya harus sama.
- .Petik senar nomor 3 tekan pada kolom nomor 4. samakan dengan bunyi senar nomor 2 tanpa ditekan.
- Petik senar nomor 4 tekan pada kolom nomor 5, samakan dengan bunyi senar nomor 3 tanpa ditekan.
- Petik senar nomor 5 tekan pada kolom nomor 5,samakan dengan bunyi senar nomor 4 tanpa ditekan.
- Petik senar nomor 6 tekan pada kolom nomor 5, samakan dengan bunyi senar nomor 5 tanpa ditekan.
- petik senar no 1 (paling bawah) tanpa di tekan, lalu petik lagi senar no 1 sambil di tekan di fret 3 selanjutnya petik senar no 3 tanpa di tekan.
- petik senar no 2 tanpa di tekan ,lalu petik lagi senar no 2 sambil di tekan di fret 3 selanjutnya petik senar no 4 tanpa di tekan.
- petik senar no 3 tanpa di tekan ,lalu petik lagi senar no 3 sambil di tekan di fret 2 selanjutnya petik senar no 5 tanpa di tekan .
- petik senar no 4 tanpa di tekan , lalu petik lagi senar no 4 sambil di tekan di fret 2 selanjutnya petik senar no 6 tanpa di tekan .
catt :
petikan senar tiap langkahnya harus cepat agar suaranya bisa terdengar lebih jelas !
agar stelan gitar anda lebih ma'nyus (mantap) coba anda padukan setelan pertama sama yang ke dua ,
Jika sobat sudah melakukannya tapi suara gitar masih saja sumbang maka sobat harus
mengulanginya sampai mendapatkan suara yang pas.
jika keadaan tidak berubah maka periksalah keadaan senarnya atau gitarnya hehe...
ups' lupa satu lagi yang mungkin sobat perlu diketahui yaitu tentang senar gitar.
pasti di antara sobat sering mengalami masalah tentang kendor atau kencangnya senar gitar yang anda pakai meski untuk senar no1 itu tergantung selera sobat ,tapi masalahnya untuk senar no2 sampai senar no 6 kadang kalanya kita suka bertanya-tanya apakah senar yang akan kita samakan itu terlalu kencang atau kendor ,caranya yaitu :
kita ambil contoh senar 2 ingin di samakan dengan senar 1 maka langkah pertama adalah mencari nada yang sama, caranya dengan petik senar 2 sambil di tekan dan 1 tidak di tekan di tiap fret nya jika suara nada yang samanya di atas fret 5 yaitu fret 6 fret 7 dst.... maka dapat di pastikan senar no 2 nya kurang kencang maka kencangkanlah senarnya sampai nadanya sama di frett 5 dan jika suara nada yang samanya di bawah fret 5 yaitu fret 4 sampai fret 1 maka di pastikan senar no2 nya terlalu kencang maka harus di kendorin sampai nadanya sama di fret 5, khusus senar no3 tumpuanya di freet 4 bukan fret 5.
gambar fret gitar !
rumus kendor - kencang :DDi bawah 5 = terlalu kencang = di kendorkan
Di atas 5 = terlalu kendor = di kencangkan
*khusus senar no 3
Di bawah 4 = terlalu kencang = di kendorkan
Di atas 4 = terlalu kendor = di kencangkan
bila ada kalimat yang kurang jelas atau kurang faham silahkan berkomentar, di kolom komentar di bawah !